Edi Susanto: Siapa Saja Punya Peluang Untuk Mendampingi HM. Wardan Termasuk Kader Partai Golkar Sendiri

Sabtu, 22 Juli 2017

bualbual.com, Melihat dinamika politik daerah seribu parit Kabupaten Inhil menjelang pemilihan kepala daerah tahun 2018 mendatang sudah mulai memanas, masing- masing mesin partai politik melakukan pergerakan dan menjagokn kader-kader terbaik mereka. Termasuk Partai Golkar Sendiri, Hari ini tidak bisa kita pungkiri lagi Partai belambang pohon beringin telah menjatuhkn pilihan mereka ialah Bapak HM. Wardan Yang Juga Bupati Inhil Saat Ini. Meski sudah menetapkan HM. Wardan Sebagai Calon Bupati Mendatang Partai Golkar Belum menetukan pilihan siapa sosok yang layak mendampingi sebagai calon wakil bupati. "Sekjen DPD II Partai Golkar Kab Inhil Edi Susanto, saat di tanya melalui pesan WhatsApp, mengatakan sampai saat ini partai Golkar memang belum menetukan pilihan siapa yang akan di jadikan pasangan untuk mendampingi HM. Wardan dalam menghadapi Pesta Demokrasi Kabupaten Inhil 2018 mendantang, 22/07/17 Ucap Edi Susanto, Meski belum nentukan piliahan Siapa saja berpeluang untuk mendampingi Pak Wardan sebagai Calon Wakil Bupati, Termasuk Kader Partai Golkar Sendiri, Namun Ada beberapa kriteria yang menjadi perhatian kami dalam memilih figur calon wakil bupati. Diantaranya adalah popularitas, elektabilitas, dan kesamaan visi. Dukungan partai untuk koalisi juga menjadi pertimbangan, mengingat Partai Golkar masih membutuhkan tambahan 1 kursi untuk bisa mengusung Calon. tegas Edi Susanto (Indra)