• Tentang Kami
  • Redaksi
  • Info Iklan
  • Pedoman Media Siber
  • Disclaimer
  • Kontak Kami
  • Home
  • Pemerintah
    • Pemda Indragiri Hilir
    • Pemda Indragiri Hulu
    • Pemda Bengkalis
    • Pemda Kampar
    • Seputar Lampung
    • Seputar Kepri
    • Pemda Provins Riau
    • Peristiwa
    • Olahraga
    • Pemda Kuansing
    • Pemda Pelalawan
    • Pemda Siak
    • Pemda Dumai
    • Pemda Rokan Hilir
    • Pemko Pekanbaru
    • Pemda Rokan Hulu
    • Indragiri Hulu
    • Kuansing
    • Pelalawan
    • Siak
    • Bengkalis
    • Rokan Hilir
    • Rokan Hulu
    • Pekanbaru
    • Kampar
    • Seputar Jabodetabek
    • Seputar Jawab Barat
    • Seputar NTT
    • Seputar NTB
    • Kalimatan Timur
    • Kalimatan Selatan
    • Jambi
    • Pemda Kepulauan Meranti
    • Bintan
  • Riau
    • Meranti
    • Kuansing
    • Inhil
    • Inhu
    • Rohil
    • Rohul
    • Dumai
    • Bengkalis
    • Siak
    • Pelalawan
    • Kampar
    • Pekanbaru
    • Indragiri Hilir
    • Dumai
  • Nasional
    • Seputar Aceh
    • Seputar Sumut
    • Seputar Kepri
  • Parlemen
    • DPRD Riau
    • DPRD Pekanbaru
    • DPRD Kampar
    • DPRD Pelalawan
    • DPRD Kuansing
    • DPRD Inhu
    • DPRD Inhil
    • DPRD Dumai
    • DPRD Rohil
    • DPRD Rohul
    • DPRD Siak
    • DPRD Bengkalis
    • DPRD Meranti
    • DPR RI
    • DPRD Kepri
    • DPRD Tanjungpinang
    • Galery
  • Politik
  • Hukrim
    • Seputar Jawa Barat
  • Peristiwa
    • Seputar Sumbar
  • Olahraga
  • More
    • Internasional
    • Ekonomi
    • Kesehatan
    • BUALBUAL VIDEO
    • Pariwisata
    • Lingkungan
    • Entertaiment
    • Agama
    • Sosial
    • Metropolis
    • Teknologi
    • Kulinier
    • Otomotif
    • Advetorial
    • Sejarah
    • Pilihan Editor
    • Terpopuler
    • Galeri
    • Indeks
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Pedoman
  • Disclaimer
  • Kontak
Masukkan Kata Kunci atau ESC Untuk Keluar
  • #Pilihan
  • #Terpopuler
  • #Advertorial
  • #Galeri
  • Indeks
PILIHAN
Polda Riau Tunjuk Dua Figur Melenial Duta Green Policing
30 September 2025
Penantian Panjang Khairul Anam Akan Ijasahnya, Tetapi Enggan Digubris Management Mr Blitz
23 Juli 2025
Polres Inhu Gelar Bakti Kesehatan dan Khitanan Massal Peringati Hari Bhayangkara ke-79
17 Juni 2025
Tragis, Siswa SD di Inhu Diduga Tewas Akibat Pengeroyokan
27 Mei 2025
Kapolres Inhu Hadiri Panen Padi di Polsek Kuala Cenaku: Wujud Nyata Program Ketahanan Pangan
24 Mei 2025

  • Home
  • Polri-TNI
  • Inhil

Operasi Zebra Lancang Kuning 2021, Ini Pesan Kasat Lantas Polres Inhil

Redaksi

Rabu, 17 November 2021 20:22:11 WIB Dibaca : 647 Kali
Cetak
Kasat Lantas Polres Inhil AKP Lassarus Sinaga menyambangi Kantor Sekretariat PD Ikatan Wartawan Online (IWO) Kabupaten Indragiri Hilir (Inhil).


BUALBUAL.com - Kasat Lantas Polres Inhil AKP Lassarus Sinaga menyambangi Kantor Sekretariat PD Ikatan Wartawan Online (IWO) Kabupaten Indragiri Hilir (Inhil) Jalan Suntung Ardi Tembilahan, Rabu (17/11/21) pagi.

Kunjungan ini merupakan bagian dari sosialisasi Operasi Zebra Lalu Lintas 2021 yang di gelar secara serentak mulai dari 15 – 28 November 2021 di seluruh Polda di tanah air.

Kasat Lantas Polres Inhil AKP Lassarus Sinaga yang mewakili Kapolres Inhil AKBP Dian Setyawan, menyampaikan hal penting mengenai operasi ini yang perlu disampaikan kepada masyarakat Inhil khususnya Tembilahan melalui media massa.

Dalam Operasi Zebra Lancang Kuning kali ini lebih mengedepankan preemtif dan preventif di bidang prokes dan kamseltibcar lantas serta giat edukatif.

Sehingga Sat Lantas Polres Inhil mengimbau masyarakat Inhil tidak menghindari dan takut terhadap operasi ini, karena Polri lebih mengedepankan pembinaan kepada masyarakat.

Pandemi Covid-19 ini membuat pola operasi zebra lancang kuning berubah dari mengedepankan penegakan hukum menjadi penyuluhan, pembinaan kepada masyarakat.

“Operasi zebra pikiran orangkan razia ini, bisa lewat nggak, kena cegat ini. Personil yang diturunkan bertugas di lapangan juga ditekankan jika operasi tidak semata penerapan penegakan hukum, bersamaan dengan pandemi operasi menjadi berbeda dalam artian, porsi penegakan hukum bukan menjadi yang di wajibkan dan porsinya sangat dikurangi sekali,” ungkap Kasat Lantas di Tembilahan.

Menurutnya, pelanggaran tidak terlihat seperti ketinggalan surat kelengkapan berkendara seperti SIM dan STNK masih bisa di toleransi berupa penindakan berupa teguran tertulis dengan harapan tidak mengulang kembali.

“Bukan kita mentolerir pelanggaran, tetapi itu masih kita berikan opsi kedua dengan tujuan memberikan pembinaan kepada masyarakat. Ini yang harus disampaikan ke masyarakat, penindakan kita yang pertama prokes,” tuturnya.

Namun bukan berarti masyarakat bisa abai dengan aturan dalam berlalu lintas, ditambahkan Kasat, pihaknya juga tidak bisa mengesampingkan apabila ada pelanggaran - pelanggaran yang secara kasat mata ada potensi kecelakaan atau berbahaya.

“Tetapi pelanggaran bersifat fatal seperti tidak pakai helm di jalan protokol, menerobos lampu merah, melawan arus, berkecepatan tinggi di khalayak ramai, ini bisa kita tindak. Tetapi itu menjadi opsi terakhir,” imbuhnya.

Terakhir AKP Lassarus Sinaga mengajak masyarakat untuk mendukung Polres Inhil untuk menyukseskan operasi ini dengan tetap menerapkan prokes sacara ketat dan mematuhi rambu lalu lintas serta memakai kelengkapan berkendara.

“Mematuhi peraturan lalu lintas dan bermasker diruang publik, pakai helm , tidak melawan arus, menghindari kerumunan, dengan sendirinya membantu pemerintah memutus mata rantai covid 19 ini. Jadi kesitu sasaran pada operasi ini sehingga tidaklah mengedepankan penegakan hukumnya,” pungkasnya.***


 Editor : JJ


Berita Lainnya

Musnahkan Barang Bukti, Polres Inhil Blender Sabu dan Ekstasi

Kapolri: Bayar Pajak Bermanfaat Bagi Kepentingan Masyarakat dan Negara

Transformasi PLN Jadi Lebih Efisien, Direktur Utama PLN Jadi Indonesia Best 50 CEO di Tahun 2023

Satgas TMMD Kodim 1008/Tabalong Bantu Perbaiki Motor Petani yang Mogok

Danlantamal IV Tanjungpinang Terima Kunker Tim Direktorat Kebijakan Kamla Bakamla RI

Buka Festival Mural Bhayangkara, Kapolri: Bukti Polri Menghormati Kebebasan Berekspresi

Sambut HUT RI ke-75, Polsek Sri Bintan Pura Bagikan Bendera Secara Gratis

Dengan Balutan Cat, Sasaran Perbaikan Dua Unit Jembatan TMMD Kian Cantik

Tahap Akhir Pembangunan Gapura di Lokasi TMMD HST

Tak Hanya di Lokasi Sasaran, Kebersamaan Anggota TMMD dan Warga Terlihat saat Makan Siang

IPDA M Fatityo S Tr K, Kapolsek Bonai Darussalam, Berhasil Meraih Beasiswa LPDP Ke Inggris

Kapolda Riau Pimpin Apel Satkamling di Dumai

Terkini +INDEKS

Satpolairud Polres Inhil Gelar Program JALUR untuk Cegah dan Ungkap Tindak Pidana di Perairan

02 Oktober 2025
UAS Takziah dan Ziarah Makam Almarhum Al-Azmi Bin Muhammad Nur Anggota DPRD KAB.Bengkalis
02 Oktober 2025
Jalan Keritang - Kemuning Bagus! HPPMK Apresiasi Kinerja Gubri Abdul Wahid
01 Oktober 2025
Terharu, Korban Kebakaran: Kami Tak Sendiri, Terimakasih IKA SMAN 1 Tembilahan
01 Oktober 2025
Syukuran Hari Jadi Polwan Ke77, Kapolda Riau: Jadilah Polwan yang Berintegritas dan Profesional
01 Oktober 2025
Gubri Abdul Wahid Serahkan Bantuan Rumah Layak Huni untuk Warga Selensen
01 Oktober 2025
Oknum Guru P3K Diciduk Polres Inhu Gegara Sabu
01 Oktober 2025
Srikandi Pemuda Pancasila Inhu Resmi Dilantik, Eka Siap Nahkodai Perempuan Tangguh Bercorak Pancasila
01 Oktober 2025
Hari Kesaktian Pancasila, Wabup Harap Butir Keadilan Sosial Terwujud Bagi Masyarakat Inhil
01 Oktober 2025
Kecewa SKB Bupati dan DPRD, Calon PPPK Kuansing Tuntut Pengangkatan Merata
01 Oktober 2025

TERPOPULER +INDEKS
  • 1 Jalan Keritang - Kemuning Bagus! HPPMK Apresiasi Kinerja Gubri Abdul Wahid
  • 2 Terharu, Korban Kebakaran: Kami Tak Sendiri, Terimakasih IKA SMAN 1 Tembilahan
  • 3 Syukuran Hari Jadi Polwan Ke77, Kapolda Riau: Jadilah Polwan yang Berintegritas dan Profesional
  • 4 Gubri Abdul Wahid Serahkan Bantuan Rumah Layak Huni untuk Warga Selensen
  • 5 Oknum Guru P3K Diciduk Polres Inhu Gegara Sabu
  • 6 Srikandi Pemuda Pancasila Inhu Resmi Dilantik, Eka Siap Nahkodai Perempuan Tangguh Bercorak Pancasila
  • 7 Hari Kesaktian Pancasila, Wabup Harap Butir Keadilan Sosial Terwujud Bagi Masyarakat Inhil
  • 8 Kecewa SKB Bupati dan DPRD, Calon PPPK Kuansing Tuntut Pengangkatan Merata
Ikuti kami di:
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Info Iklan
  • Pedoman Media Siber
  • Disclaimer
  • Kontak Kami
Bualbual.com ©2020 | All Rights Reserved By Delapan Media