PILIHAN
Galeri 3 Kades Kecamatan Keteman Di Lantik oleh Bupati HM. Wardan

Bualnial.com, Bupati Indragiri Hilir (Inhil), Drs H Muhammad Wardan beserta istri Hj Zulaikha Wardan disambut ratusan masyarakat Desa Penjuru, Kecamatan Kateman.
"Agenda Bupati Wardan Datang Ke Kecamatan Keteman Untuk Melakukan Pelantikan Enpat Kepala Desa".
Kedatangan Wardan beserta istri dan rombongan, untuk melantik langsung tiga kepala desa yang ada di Kecamatan Kateman yakni Desa Penjuru, Desa Kuala Selat, dan Desa Sungai Simbar. 05/12/17
Selain melantik tiga kepala desa, pada kesempatan itu disejalankan pula pelantikan pengurus pimpinan anak cabang Muslimat NU Kecamatan Kateman dan Ketua serta pengurus pimpinan ranting Muslimat NU Desa se-Kecamatan Kateman oleh Ketua Anak Cabang Muslimat NU Inhil, Hj Zulaikhah Wardan.
Bupati beserta rombongan disambut langsung Camat Kateman, Kamren beserta istri dan jajaran perangkat kecamatan dan desa serta Forkopimcam yang hadir.
Saat menuju tempat pelantikan yang dipusatkan di halaman Kantor Desa Penjuru, Bupati diminta untuk memotong pita. Selepas itu, barulah Bupati beserta rombongan menuju lokasi untuk melaksanakan prosesi pelantikan.***(Adv)
Berita Lainnya
Sidang Paripurna LKPJ Gubernur Riau Cacat Hukum 'Septina Bantah Tudingan '
Pengamat Apresiasi Pencegahan Dini Covid-19 yang Dilakukan Gubri
Memenuhi seruan Jihad konstitusional: Empat Pemuda Inhil ini Berangkat ke Jakarta Untuk Ikut Aksi 4 November
Tampak Dipasang di Simpang Terminal BRPS Pekanbaru 'Tugu Tepak Sirih'
Soal Politik Uang Di Bengkalis Dua Tersangka Ajukan Praperadilan
Pelatih Arsenal Terinfeksi Corona, Sang Istri Pastikan Kondisi Mikel Arteta Baik setelah 2 Hari Dirawat
Asal-usul Istilah: Sebelas Dua Belas
Polri Selidiki Aliran Dana Terduga Teroris di UNRI
Aparat Penegak Hukum Diminta Tegas Terhadap Mafia Kayu Bakau
Infrastruktur Jalan Tembilahan Memprihatinkan, Bupati Inhil: Itu Tetap Jadi Prioritas
Meski Patahana Lebih di Ungulkan FORMAPPI Riau Tetap Jagokan Abdul Wahid di Pilkada Inhil 2018
Jalan Bangkinang-Pekanbaru Diberlakukan Contraflow, Hingga Dini Hari Nanti