PILIHAN
DPRD Riau Targetkan APBD 2020 Disahkan Sebelum Pelantikan Dewan Baru! Bagaimana dengan Nasib Dewan yang Terilih!

BUALBUAL.com - Wakil ketua DPRD Riau, Sunaryo, mengatakan bahwa pihaknya saat ini sedang mengejar pembahasan KUA PPAS RAPBD 2020. Sunaryo yang juga merupakan pimpinan Badan Anggaran (Banggar) DPRD Riau itu mengatakan bahwa pihaknya akan melakukan pembahasan secara maraton.
Saat ini pihaknya sedang melakukan pendalaman bersama Tim Anggaran Pemerintah Daerah (TAPD) mengenai program yang disusun dalam RAPBD tersebut.
"Insya Allah MoU akan kita lakukan Agustus ini, pekan kedua atau ketiga," kata Sunaryo, Selasa (6/8/2019).
Lebih lanjut politisi PAN ini nengatakan, meskipun tidak ditentukan kapan APBD 2020 tersebut disahkan, namun ia mengatakan pihaknya mengejar agar bisa disahkan sebelum masa akhir anggota DPRD periode 2014-2024 ini.
"Kita nggak ada target, tapi insya Allah kita kejar sebelum akhir masa jabatan anggota dewan saat ini," imbuhnya.
Tentu menjadi pertanyaan bagai mana dengan nasib anggota yang terpilih periode 2019-2024! Layak kita nantik.
Berita Lainnya
Disambut Hangat, Reses Anggota DPRD Kabupaten Bengkalis Syaiful Ardi. SH, Ajak Warga Tetap Jaga Kebersamaan
Dilantik Langsung Oleh Wakajati Riau, Kodias Pasaribu Jabat Posisi Wakil Ketua DPRD
Ketua DPRD Riau Eet Minta Seluruh Kepala Daerah Dites Urine
Buka Rapat Paripurna DPR, Puan Sambut Hangat Jaringan Pembela Hak Korban Kekerasan Seksual
Pemprov Sudah Terima SK, Pemberhentian Noviwaldy sebagai Wakil Ketua DPRD Riau
Banggar DPRD Bengkalis : Anak-anak Panti Asuhan Wajib Kita Bantu!
SK Ketua DPRD Riau Septina Primawati Diperkirakan Terbit Pekan Depan
Paripurna Penyampaian Visi Misi Paslon Gubernur dan Wagub Kepri
Proyek WC Rp1 Miliar di Gedung DPRD Riau 'Bermasalah', Kerja PPTK Perlu Diselidiki
Reses Septian, Warga Akui Banyak Usulan Jalan Telah Terealisasi
DPRD Bengkalis Telah Usai SOSPER NO.2 Tahun 2022, Tentang Distribusi Persetujuan Bangunan Gedung
Puan Minta Tempat Wisata Terapkan Prokes Ketat Demi Lindungi Warga