Kadiskes Riau Minta Pegawai Disdukcapil di Swab

BUALBUAL.com - Dinas Kesehatan Provinsi Riau, belum menerima laporan dari Dinas Kesehatan Kota Pekanbaru, berapa orang yang diambil swab, pasca ditemukannya salah seorang pegawai Dinas Pendudukan dan Pencatatan Sipil (Disdukcapil) di Mal Pelayanan Publik (MPP) Kota Pekanbaru, yang reaktif positif Covid-19 dari hasil rapid tes.
Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Riau, Mimi Yuliani Nazir, mengatakan, ia telah menganjurkan agar seluruh pegawai yang berada di lantai bawah, atau yang berada di front office, yang merasa kontak langsung dengan pasein positif sebelumnya AP (23), saat mengurus surat menyurat di Dukcapil awal bulan Juli.
“Kantor Disdukcapil Pekanbaru, memang harus di tutup sementara. Karena dari hasil tracing dari pasien positif sebelumya Tn AP, sebelum dirawat dan di isolasi RSUD, berada di Disdukcapil dan mengurus surat menyurat Dukcapil MPP Pekanabru, pada awal bulan Juli,” jelas Mimi.
“Saya memang menganjurkan agar, pegawai yang berada di lantai bawah, atau petugas yang berada pada tanggal pasien AP di Dukcapil di ambil swabnya. Kalau yang lain bisa saja di rapid. Agar lebih cepat diketahui hasilnya setelah adanya tracing dari AP yang positif,” jelas Mimi.
Berita Lainnya
BPJS Kesehatan Cabang Tanjungpinang Berikan Pelayanan yang Cepat dan Informatif
Dikunjungi Syamsuar, Masyarakat Bengkalis Antusias Mengikuti Vaksinasi
Tokoh IKMR Bahtin Solapan Afrizal, Calon Bupati Terkena Covid -19 Persoalan Serius
Kontak Erat Pasien M, Seorang Pria Warga Sungai Rawa Positif Covid-19
Tips Langkah Pencegahan yang Perlu Dilakukan Masyarakat atas Ancaman Polio pada Anak
IDI Sebut Virus Covid-19 Tidak Bergerak, yang Bergerak Itu Manusianya, Harus Dibatasi
Cukup dengan Dua Tetes, Dinkes Inhil Himbau Masyarakat Imunisasi Polio Anak Usia 0-7 Tahun
H. Bustami., HY: “Perlawanan Terhadap Pandemi Covid-19 Belum Berakhir, Gunakan Masker
Pentingnya ASI dan MPASI untuk Tumbuh Kembang Anak: Informasi dari Dinas Kesehatan Kabupaten Inhil
Dinkes dan IDI Inhil Laksanakan PKB di Desa Tekolan Puskesmas Batang Tumu
Kukuhkan Bapak Bunda Asuh Anak, Bupati HM Wardan Ajak Masyarakat Mandah Wujudkan Inhil Zero Stunting
Dinkes Inhil Laksanakan Penilaian Kader Posyandu Berprestasi di Tembilahan