Pengembalian Kendaraan Dinas Kearsipan dan Perpustakaan Provinsi Kalsel

BUALBUAL.com - Kendaraan Dinas Kearsipan dan Perpustakaan Provinsi Kalimantan Selatan selesai mendukung kegiatan TMMD ke-112 Kodim 1002/HST di desa Rantau Keminting Kec.Labuan Amas Utara.
Dengan berakhirnya TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-112 Kodim 1002/HST di desa Rantau Keminting Kec.Labuan Amas Utara Kab.Hulu Sungai Tengah maka berakhir pula Perpustakaan keliling dari dinas kearsipan dan Perpustakaan Provinsi dalam mendukung kegiatan TMMD.
Hal tersebut disampaikan oleh Danramil 1002-08/Labuan Amas Utara saat melaksanakan pengembalian dua unit kendaraan trail dan dua unit kendaraan roda empat milik dinas kearsipan dan perpustakaan Provinsi Kalimantan Selatan. Jum'at (15/10/2021) sore.
"Atas nama Komandan Kodim 1002/HST, saya mengucapkan banyak-banyak terima kasih kepada Dinas kearsipan dan perpustakaan Provinsi Kalimantan Selatan yang telah mendukung kegiatan TMMD ke-112 Kodim 1002/HST," ucapnya.
"Terus terang anak-anak di lokasi TMMD sangat senang sekali dengan adanya mobil perpustakaan keliling ini, hampir setiap hari mereka membaca buku-buku yang ada di mobil perpustakaan," sambungnya.
"Kami berharap pada TMMD yang akan datang Dinas kearsipan dan perpustakaan Provinsi Kalimantan Selatan dapat berpartisipasi dan kembali mendukung kegiatan TMMD," pungkasnya.
Berita Lainnya
Penandatanganan Perjanjian Kerja Sama Polres Lampura bersama BPN dan Bapas Klas II
3 Mesjid di Komplek TNI AL Gelar Doa Bersama 40 Hari Gugur ABK KRI Nanggala-402
HUT TNI Ke-76, Anggota Satgas TMMD Kodim 1002/HST Dapat Kejutan dari Warga Rantau Keminting
Komandan Lanud Raja Haji Fisabilillah Pimpin Apel Luar Biasa Awal Tahun 2022
Gelar Diklat Integrasi, Kasepolwan Harapkan Wanita TNI-Polri Bersatu Jadi Pemersatu Bangsa
AKP Monang P Silalahi Resmi Jabat Kabag Ops Polres Bintan
Pelatihan Peningkatan Kapasitas SDM Bidang Pertanian Bagi Babinsa Resmi Dibuka
Sukseskan Ketahanan Pangan, Kodim 0314/Inhil Gelar Panen Raya di Desa Kuala Sebatu
Polres Rohil Gelar FGD Terkait Antisipasi dan Pencegahan Covid-19
Brigjen TNI Jimmy: Kasus Covid-19 Menurun di RSKI Pulau Galang
TNI-Polri Dampingi Penyaluran BLT di Kepenghuluan Teluk Bano II Rohil
Proses Pembuatan Tugu TMMD ke 111 Kodim 0314/lnhil Sudah Mulai ke Tahap Merelif