Kelurahan Duri Barat Terima Penghargaan Juara 1 Terbaik 2021, Dari Camat Mandau Riki Rihardi

BUALBUAL.Com - Lomba Kelurahan terbaik untuk tahun 2021 di Kecamatan MANDAU di raih Kelurahan Duri Barat. Penyerahan hadiah yang dilakukan di Lantai II Kantor Camat Mandau Riki Rihardi yang juga mantan Lurah ini.
Pemberian hadiah pada pekan tersebut perlombaan sempat tertunda-tunda pandemi Covid-19 yang sangat tinggi pada saat itu, hingga barulah dilaksanakan di Kedua November 2021.
Untuk Tahun 2021 selain Duri Barat diurutan terbaik 1, juga disusul terbaik 2 Kelurahan Air Jamban dan terbaik 3 kelurahan Pematang Pudu.
Sedangkan di posisi terbaik harapan 1 di raih Kelurahan Talang Mandi, dan sebagai harapan 2 Kelurahan Babussalam serta harapan 3 Kelurahan Batang Serosa.
Pada kesempatan tersebut, Camat Mandau Riki Rihardi mengucapkan Tahniah dan terimakasih kepada para Lurah yang hadir pada kesempatan ini.
Tujuan dan tujuan adanya kegiatan lomba ini, untuk menjadi penyemangat, serta motivasi untuk meningkatkan kualitas dan kuantitas pelayanan terbaik, baik dari administrasi, pelayanan umum, dan kependudukan.
"Ini juga sebagai ajang silaturahmi dan memperkuat kekompakan antar lurah maupun Kepala Desa, demi kemajuan dan kemakmuran masyarakat Kecamatan Mandau," ujar mantan Lurah Air Jamban dan Duri Timur ini.
Turut hadir, Sekretaris Kecamatan Mandau, Kasi dan Kasubag Kantor Camat Mandau, serta para Lurah se-Kecamatan Mandau.
Berita Lainnya
Penyengat Diresmikan Sebagai Pulau Digital oleh Ketua Umum TP-PKK Kepri
Program Bantuan Untuk Warga Terdampak Covid-19 Harus Tepat Sasaran
Posyandu Anggur Merah Desa Pematang Obo,Ikut Lomba Penilaian Terbaik, Tingkat Kabupaten Bengkalis Tahun 2022
Bupati Kampar Lantik 60 Pejabat Administrator dan Pengawas
Gesa Revitalisasi Pulau Penyengat, Gubernur Ansar Pantau Progres Pengerjaan di Lapangan
BINDA Bekerjasama dengan BKKBN Kepri Gelar Vaksinasi Khusus Ibu Hamil dan Menyusui
Punya Paralegal di Setiap Desa, Bintan Satu-satunya di Indonesia
Khuzaini: Dana Parpol Dapat Digunakan untuk Penanganan Covid-19
dr Indra Yovi Beberkan Riwayat 27 Pasien Baru Covid-19 di Riau, Begini Penjelasanya
Lantik Pengurus AGPAII Kuansing, Bupati Tampung Aspirasi Guru PAI
Gelar Malam Hiburan Rakyat, Bupati Kasmarni dan Suami, Diajak Berdangdut Sama Artis Happy Asmara
Bintan Dijadikan Tempat Isolasi Pasien Covid-19 Asal Tanjungpinang