PILIHAN
Kadis Perikanan Lampura Tinjau Pembenihan Bibit Ikan Yang dilakukan Oleh BBI

BUALBUAL.COM|Lampung Utara -
Sanny Lumi selalu Kepala Dinas Perikanan kabupaten Lampung utara memantau balai benih ikan di kecamatan Tanjung raja, jumat (4/10/2019)
Sangat memperhatinkan Balai benih ikan (BBI) kecamatan Tanjung raja butuh perhatian dan penanganan khusus, dari pemerintah daerah Lampung Utara, kepala dinas perikanan Lampura sanny lumi hari ini melakukan kunjungan ke BBI kecamtan tanjung raja bersama para staf dan kepala balai, guna mengecek keadaan BBI,
Kepala Balai Benih ikan Tanjung Raja Riwanto, menuturkan kendala kita di BBI adalah minimnya dana operasional sehingga membuat tidak maksimalnya perawatan kolam di BBI tanjung raja ini, kolam yang ada di Balai ini berjumlah 22 kolam tetapi yang berfungsi hanya 5 saja, sisanya dikarnakan kolam mengalami kebocoran sehingga meski diisi air selalu saja kering, minimnya anggaran operasional menjadi kendala, membuat kami yang di balai tidak bisa melakukan perawatan guna memperbaiki kolam yang bocor, bahkan pakan saja dipastikan tidak mencukupi untuk konsumsi benih ikan.
Sanny lumi, menerangkan jika lampung Utara ingin swasembada ikan dan program gemar makan ikan tercapai, kuncinya ada di balai benih, jika BBI yang ada mendapat suport anggaran sesuai dengan kebutuhan maka kebutuhan benih untuk kelompok tani ikan diseluruh lampung utara akan terpenuhi.
"Kendala kita adalah anggaran operasional balai yang minim 25 juta per tahun, itu termasuk honor dan pakan ikan sedangkan perawatan kolam tidak ada anggaran", ujarnya
Kedepan kadis sanny akan fokus kepada pengoptimalan balai benih karna BBI adalah kunci swasembada ikan, jika BBI sudah produktif akan berdampak kepada pendapatan yang berkelanjutan bagi lampung utara, " Dalam waktu dekat ini saya akan menghadap Pak Bupati Agung ilmu Mangkunegara untuk melakukan koordinasi masalah yang dihadapi dinas perikanan ini, pungkasnya.
(Rizky A Sony)
Berita Lainnya
Suami-Istri Saling Laporkan ke Polisi, Hanya karena Uang Rp 20 Ribu
Peraih Emas Silat Lamar Kekasih Saat Acara Live di TV
Polda Riau Kirim Berkas Tersangka Pekan Depan, Soal Dugaan Penyelewengan Pajak Kendaraan Rugikan Negara 1,7 Miliar
Parah!!! Napi Genjot Wanita Penghibur dan Pesta Narkoba di Ruang Kalapas
Dilatih Anggota TNI dan Polri, 75 Calon Anggota Paskibra Kabupaten Bengkalis 2018 Sudah Mulai Latihan
Kasus Korupsi Alkes di RSUD AA, Jaksa Bakal Hadirkan Yulwiriati Moesa ke Persidangan
Viral! Pidato Sukmawati Bandingkan Nabi Muhammad dengan Sukarno
Kabar Duka, Pegiat Media Sosial Oyong Maldini Meninggal Dunia
Supir Speed Boat: Jarak Pandang Berkisar 500 Meter, Kabut Asap Tebal Mulai Selimuti Perairan Inhil
Saka Wira Kartika Binaan Kodim 0314 Inhil Studi Banding ke Kodim 0304 Agam, Padang
Pihak RSUD Puri Husada Tembilahan Pinta Masyarakat Kenali Gejala DBD
Pengendara Melanggar Bisa Ditilang, Kamera Pengawas ITS di Pekanbaru akan Terhubung ke Satlantas