Berbagai Tokoh Sambut Lis Darmansyah
Fatiah Dari Menyanyi Hingga Menjadi Petinju Muda Terbaik Se Kepri
Ketua BPW KKSS Riau Terima Kunjungan Suparman, Semoga IPSS Riau Dapat Bersinergi dengan KKSS Riau

BUALBUAL.com - Pengurus Ikatan Pemuda Sulawesi Selatan (IPSS RIAU) hari ini Minggu sore (25/4/2021) bersilaturahmi ke kediaman Ketua BPW KKSS RIAU Ir. H. Mansyur HS, MM.
Sebelum nya seluruh Pengurus sudah melakukan Tudang Sipulung pada hari Rabu, 21/4/2021
Pengurus IPSS RIAU yang di pimpin Saparman, SE menyampaikan hasil Tudang Sipulung para pemuda Sulawesi Selatan yang tergabung dalam IPSS RIAU.
Dalam pertemuan tersebut Ketua BPW KKSS RIAU menyambut baik dan mengapresiasi atas terbentuknya IPSS RIAU dan beliau berharap dengan terbentuknya IPSS RIAU dapat menjadi wadah para pemuda Sulawesi Selatan dalam mengembangkan kreatifitas anak muda yang selama ini belum terakomodir.
"Saya ucapkan selamat atas terbentuknya IPSS RIAU semoga dapat bersinergi dengan BPW KKSS RIAU dalam memberikan manfaat bagi warga Sulawesi Selatan di perantauan khusus nya di Provinsi Riau." Ucap Ketua BPW KKSS RIAU Ir. H. Mansyur HS., MM.
Di sela-sela pertemuan tersebut Ketua IPSS Riau Saparman, SE Menyampaikan ucapan syukur karena diterima dengan baik oleh ketua BPW KKSS Riau. "Syukur alhamdulillah hari ini kami pengurus IPSS Riau diterima dengan baik oleh ketua BPW KKSS RIAU semoga ini langkah yang baik dan restu kepada kami untuk menjalankan roda organisasi IPSS RIAU kedepan, insyaallah setelah kami akan kembali berkunjung dan bersilaturahmi kepada tokoh-tokoh KKSS yang lain"
Seperti diketahui bersama, IPSS RIAU sedang menyusun kepengurusan, hal ini disampaikan Sekretaris Umum IPSS RIAU M. hatta Yahya, SH. Sedangkan Menurut Bendahara Umum IPSS RIAU Zulfainuddin, S. Pd., M. Pd kita harus terus meminta petunjuk kepada mantan-mantam Ketua KKSS dan BPD se-Provinsi Riau untuk di jadikan penasehat.
Berita Lainnya
Terharu! Tak Lagi Jabat Sekda Inhil, Said Syarifuddin Tinggalkan Pesan Singkat di Akun Facebook Pribadinya
Wow! Tahun Ini Dinsos Inhil Angarkan Pengadaan Tenda Kematian Sebesar 425 Juta
DP2AKBP3A Inhil Bersama Pukesmas Gelar Audit Kasus Stunting di Tembilahan
Puncak Peringatan Hari Kartini, DP2KBP3A Inhil Gelar Fashion Show Para Kepala OPD
Tak Peduli soal Hama Kumbang, Warga Tutup Akses Sungai Keluar Masuk ke PT THIP Pelangiran
Dukung Kedaulatan Pangan Nasional, Aliansi Pewarta Indonesia Dideklarasikan
Toko Masyarakat Desa Kotabaru Seberida Berharap Uji Kompetensi Pilkades Bukan Hanya Formalitas Persyaratan Saja
PD IWO Inhil Bersama Mahasiswa KKN UIN Jambi Salurkan Sembako Kepada Warga Pekan Arba Tembilahan
Kolaborasi Jaga Bumi, PHR Tanam Ribuan Pohon untuk Lestarikan Lingkungan dan Mitigasi Perubahan Iklim
Komunitas Mobil Toyota Fortuner Club Of Indonesia Chapter Riau Sumbangkan Dana 90 Juta Untuk Pembelian Lahan Pondok Tahfidz Al - Furqon
Pelaksanaan WCD 2021 di Desa Balekambang Diikuti Lebih dari 50 Orang
PDAM Tirta Indragiri Resmi Naikan Tarif Tagihan Air, Ditengah Kondisi Masyarakat Sedang Menghadapi Pandemi - 19