Bupati dan Wabup Bersama Dandim/0315 Bintan Tinjau Lokasi Posko PPKM di Kelurahan Kawal

BUALBUAL.com - Komandan Kodim (Dandim) /0315 Bintan Kolonel Inf I Gusti Ketut Artasuyasa bersama Bupati dan Wakil Bupati Bintan melaksanakan peninjauan Posko PPKM Skala mikro di Wilayah Kabupaten Bintan, Selasa (22/6/2021).
Posko tersebut berada di Kampung Wakatobi, Kelurahan Kawal, Kecamatan Gunung Kijang Kabupaten Bintan.
Dalam kesempatan itu, Jajaran FKPD Bintan meninjau dan sekaligus berdiskusi bersama perangkat RT dan RW serta Relawan Posko PPKM terkait penanganan Covid-19.
Bupati Bintan, H. Apri Sujadi, S.Sos mengungkapkan bahwa terkait penggunaan Antigen menjadi dasar tindakan pemerintah kabupaten bintan dalam melaksanakan penanganan Covid-19.
Sementara itu, dikesempatan yang sama, Dandim 0315/Bintan Kolonel Inf I Gusti Ketut Artasuyasa mengungkapkan bahwa perangkat RT dan RW harus segera melakukan tindakan nyata dalam penanganan Covid-19 di wilayah.
Diketahui, bahwa kegiatan peninjauan ini dilakukan untuk mengawasi wilayah yang telah masuk dalam kategori Zona Merah khususnya di Kabupaten Bintan, Provinsi Kepulauan Riau.
Terpantau hadir pada kegiatan tersebut, Wabup Bintan, Kadinkes Bintan, Kapolres Bintan diwakili Kapolsek Gunung Kijang, Camat Gunung Kijang serta para perangkat RT/RW di Kelurahan Kawal.
Berita Lainnya
Gubernur Ansar Tandatangani Kesepakatan Bersama Dengan PT Mutu Agung Lestari
Gubernur Ansar Ajak Forkopimda Fokus Penekanan Stunting, Kemiskinan dan Ketersediaan Sembako Jelang Ramadhan
Kasus Positif Covid-19 di Riau Bertambah 4, Total 99 Kasus
Dimasa Tenang Putaran Pilkades Serentak Kabupaten Bintan, Personil Polres Bintan Tetap Lakukan Pengamanan
Mahasiswa STIA Ar Ridho Gelar Aksi Demo, Pinta Pihak Kesra Rohil Terbuka Soal Dana Beasiswa
Lingga Sukses Kelola Keuangan, Resmi Terapkan SIPD Online
Kejari Inhil Bantah Terima Kontribusi Atas Kegiatan Pelatihan Sinergitas Kades di Batam
Syahrial Abdi Buka SPM Kabupaten kota se-Provinsi Riau
Semarak Pestival Pacu Jalur tradisional, Bupati Bengkalis Hadir Kenakan Baju Melayu Lengkap
Sat Polair Polres Karimun Laksanakan Patroli Dialogis Cerdaskan Anak Pesisir dan Pulau
Bupati Bengkalis Kasmarni, Saksikan Penandatangan MoU antara BPBD Dan DPMD Tentang Desa Tangguh Bencana
SF Hariyanto: Menegaskan Pergub 19 Tahun 2021 Dibuat Sesuai Undang-undang Pers