Galery
DPMPTSP Hadiri Rapat Evaluasi TA 2023, Serta Penyerahkan Piagam Penghargaan Kepada Kecamatan Terbaik Dalam Penilaian Kinerja

BUALBUAL.com - Wakil Bupati H.Syamsuddin Uti Pimpin Rapat Evaluasi Fisik dan Keuangan APBD, DAK Fisik, DAK Non Fisik dan Bantuan Keuangan (Bankeu) Kabupaten Indragiri Hilir TA. 2023 Priode Agustus, Kamis (6/9/2023) siang di lantai 5 Aula Kantor Bupati.
Pada rapat tersebut, Wabup Inhil H.Syamsuddin Uti Didampingi Staff Ahli Bupati Bidang Kamasyarakatan dan SDM H.Mumar Khadafi Kepala Bappeda TM. Saifullah yang turut juga dihadiri seluruh Pimpinan OPd serta Camat se-Kabupaten Inhil.
Pada rapat Evaluasi TA 2023 Priode Agustus Wabup H.Syamsuddin Uti mengharapkan kekompakan dan kerjasama seluruh OPD sehingga kegiatan TA 2023 ini dapat terlaksana tepat pada waktu. Sesuai yang dengan peraturan Mentri Keuangan RI NoNo 198/PMK.07/2021 tentang pengelolaan dan Fisik tahap II paling lambat tanggal 23 Oktober 2023.
Untuk itu, Wabup H.Syamsuddin Uti melalui Badan Pengelola Keuangan dan Aset Daerah Inhil memerintahkan untuk segera menyurati setiap OPD segera merealisasikan pelaksanaan kegiatan TA 2023 tepat pada waktunya.
Pada kesempatan tersebut Wakil Bupati H.Syamsuddin Uti juga menyerahkan Piagam Penghargaan kepada Kecamatan Tembilahan Hulu sebagai pemenang pertama penilaian evaluasi kinerja Kecamatan TH 2023. Selanjutnya, Untuk Pemenang Ke Dua diterima Kecamatan Mandah dan pemenang ke Tiga diterima Kecamatan Tembilahan dalam. Evaluasi Kinerja TH 2023.
Selain itu, Wabup H.Syamsuddin Uti juga menyerahkan Piagam Penghargaan hasil Audit Pengawasan Kearsipan Internal OPD dilingkungan Pemkab Inhil kepada; Bagian Hukum Setda Inhil sebagai Peringkat 1, Kecamatan Tembilahan Hulu sebagai Peringkat Ke-2 dan Bagian Administrasi Pembangunan sebagai Peringkat Ke-3.




Berita Lainnya
Harga TBS Kelapa Sawit di Riau Naik Jadi Rp1.571,37 per Kg
Kadis PMPTSP Inhil Hadiri Rapat Identifikasi Pemanfaatan Kawasan Hutan Upaya Penyelesaian Hambatan Bagi Pelaku Investasi
Bersama DKPP Bintan, KTNA Gelar Pasar Murah Hasil Pertanian
Harga Sawit Plasma Riau Terbaru Turun, Petani Diminta Tetap Waspada
UMKM Kue Bingka Kudapan Suku Banjar di Tembilahan, Tidak Hanya Dikenal dalam Negeri, Tapi Dikenal Juga Sampai ke Luar Negeri
BSI: Transaksi Digital Akan Jadi Gaya Hidup Masyarakat Riau
Harga TBS Sawit di Riau Pekan Ini Rp1.489,53 per Kg
Kadis DPMPTSP Inhil Haryono Terima Kunjungan DPMPTSP Pelalawan
PKS PT SIPP Rangau Terancam Bakal Tutup, Bila Tidak Penuhi K3 Amdal
Hore, Harga PCR dan Swab di Bandara RHF Turun
Promosi Chan'z Musik Net Kini Hadir Cafe Bukit Resto Lampung Barat
Berikut Syarat Membuat Surat Izin Praktik Dokter di Fasilitas Kesehatan/PKM/Klinik TNI-Polri di DPMPTSP Inhil