Harga Bahan Olahan Karet Riau di Pabrik Minggu Ini Rp17.500 per Kg
.jpg)
BUALBUAL.com - Harga bahan olahan karet (bokar) ditingkat pabrik atau Gapkindo KKK 100% di Provinsi Riau, untuk minggu ini sebesar Rp17.500 per kg.
"Harga bokar minggu ini naik dari harga minggu lalu sebesar Rp500 menjadi Rp17.500 per kg," kata Kepala Bidang (Kabid) Pengolahan dan Pemasaran, Dinas Perkebunan (Disbun) Provinsi Riau, Defris Hatmaja.
Sedangkan, untuk harga bokar di tingkat petani maupun di beberapa Unit Pengolahan dan Pemasaran Bokar (UPPB) yang ada di Kabupaten/Kota se Riau pada minggu ini, yaitu untuk harga bokar/karet ditingkat petani/KUB Kabupaten Kampar sebesar Rp9.550,-/kg.
Kemudian, di tingkat petani/KUB Kabupaten Rokan Hilir sebesar Rp 8.900,-/kg harga minggu ini atau tetap harga dari harga minggu lalu.
Sedangkan, untuk di Kabupaten Kuansing harga bokar sebesar Rp9.920/kg harga minggu ini mengalami kenaikan harga dari harga minggu lalu sebesar Rp141,-/kg.
Ditingkat UPPB Kabupaten Indragiri Hulu sebesar Rp8.200,-/kg harga minggu ini. Ia menjelaskan bahwa Disbun selalu berupaya untuk mendorong mutu karet petani Riau, agar terus meningkat melalui upaya memperkuat Kelembagaan Petani Karet untuk bergabung dalam Unit Pengolahan dan Pemasaran Bokar (UPPB).
"Sehingga mutu hasil karet rakyat menjadi bersih dan harga ditingkat petani menjadi meningkat," jelasnya.
Berita Lainnya
Haryono Bersama Bupati Wardan Terima Penghargaan Riau Investment Award 2023
ICMI Muda Kota Pekanbaru, Bantu Warga Terimbas Corona
Dalam Rangka HPN, DPMPTSP Inhil Kembali Gelar Rapat Lanjutan Persiapan Temus Binis Perkelapaan
Ekspor Riau Tembus US$10,14 Miliar Semester I 2025, Naik 20,30 Persen
Komisi Pemberantasan Korupsi Datangi Petani Sawit di Riau, Ada Apa?
Rupiah Semakin Melemah, Kasus Positif Corona di Indonesia Setiap Hari Bertambah
Jelang Ramadan, Polda Riau Pantau Harga dan Ketersediaan Bahan Pangan
Dampak Virus Corona, Pelaku UMKM di Riau Sudah Mulai Was-Was
Begini Rincian Lengkap Harga Sawit di Riau
Raih Penghargaan Indonesia Living Legend Companies 2022, Sambu Group Dedikasikan Untuk Petani Kelapa
Menjaga Inflasi Pada Tahun 2023, Pemerintah dan Bank Indonesia Sepakati 5 Strategi Ini
BI Perwakilan Riau Pastikan Semua Karyawan Sudah Jalani Rapid Test