Jika Terpilih Jadi Gubernur, UAS Tantang Abdul Wahid Semarakan Maulid Nabi Sepanjang Jalan Sudirman

BUALBUAL.com - Ustadz Abdul Somad saat menceritakan kisah-kisah keteladanan nabi dihadapat jamaah maulid keliling kampung yang dilaksanakan di komplek Ma'ahad Azzahra Jl Kemboja Rimbo Panjang, selasa malam (10/9/24) sempat melontarkan selorohan yang berisi tantangan kepada calon gubernur Abdul Wahid yang juga turut hadir.
"Nikmat Terbesar kita itu bukan nikmat sehat, islam dan iman, melainkan lahirnya seorang rasul yang membawa risalah islam, penuntun dan penerang jalan umat manusia" jelas Ustandz Kondang yang mendukung cagubri bermarwah ini
UAS juga mengatakan banyak negara-negara yang merayakan maulid nabi penuh semarak dan menunjukan rasa syukur atas nikmat kelahiran rasulullah S.A.W.
"Banyak Negara yang memeriahkan peringatan maulid ini, seperti malaysia, maroko, saya berharap kita di pekanbaru ni penuh jalan sudirman tu, kita tengoklah kalau pak wahid ni jadi gubernur tahun depan, bisa tak meriahkan maulid ni" seloroh UAS sambut semarak tepuk tangan jamaah
Pada kesempatan yang sama Abdul Wahid dalam sambutannya menyampaikan komitmen jika terpilih jadi gubernur, akan menjadikan riau pusat peradaban dunia melayu dunia islam.
"Sebagai seorang santri, lahir di bumi melayu riau, saya tentu bercita-cita menjadikan riau sebagai peradaban melayu dan islam, karna dunia melayu dunia islam sudah bersebati, adat dan resam melayu terilhami dari nilai-nilai islam" ungkap Balo Gubri Muda ini
Berita Lainnya
KPU Bengkalis Rampungkan Pleno Rekapitulasi Hasil Pilkada Serentak, Tim Koalisi Bermarwah Ucapkan Terima Kasih
Bupati Pesan Tingkatkan Sinergitas Dan Konstrutif Dalam Membangun Negeri, Saat Buka Muskerda 1 Partai PERINDO
Pasangan KBS Semakin Melejit, Optimis Menangkan Pilkada Bengkalis
UAS Titip 16 Point Komitmen ke Paslon BERMARWAH, Pengamat: Ini Luar Biasa dan Layak Didukung Masyarakat Riau
Ribuan Warga Batsol, Siap Menangkan Kasmarni Lanjutkan Pimpin Bengkalis Satu Kali Lagi
Anggota DPRD Provinsi Riau Serap Aspirasi Masyarakat Desa Air Emas Pelalawan
Pilkada Indragiri Hulu, MK Perintahkan PSU di 1 TPS Desa Ringin
Fermadani Siap Wujudkan Puskesmas di Kemuning Jadi RSUD
Front Nelayan Indonesia Silaturahmi Ke PKB, Rusdianto: Kami akan Deklarasi Dukung Gus Muhaimin Sebagai Capres 2024
Prabowo Subianto Kembali Ditetapkan Sebagai Ketua Umum Partai Gerindra
Yatim Sejak Umur 10 Tahun, Nyalon Gubernur, Abdul Wahid Berkomitmen Tuntaskan Infrastruktur
Robby Ardi akan Laporkan Bupati Yopi ke Presiden, Terkait TSM Pilkada Inhu