Pawai Obor Semarakkan Idul Fitri di Desa Penuba
Berbagai Tokoh Sambut Lis Darmansyah
"DAS" Desa Danau Baru Kian Semakin Rusak Diduga Akibat Tambang Liar, Tomas Angkat Bicara

BUALBUAL.COM INHU- Aktivitas Tambang Emas dan Batu Ilegal di Desa Danau Baru Kecamatan Rengat Barat Kabupaten Indragiri Hulu (Inhu) kian hari kian meningkat saja. Mereka penambang red, tidak lagi melihat dan peduli akan dampak dari aktivitas haram yang mereka lakukan.
Salah satu tokoh masyarakat (Tomas) yang tidak bersedia disebut namanya menyampaikan peristiwa yang dianggap nya salah itu kepada Awak Media Minggu 26/10/2024, menurut Tomas, para penambang ilegal itu tidak lagi memperdulikan tempat yang mereka sedot atau gali, yang penting hasil memuaskan, urusan pikir belakang.
" Saya sangat geram melihat para penambang itu bang, mereka tak lagi peduli dengan dampak nya, yang penting mereka dapat hasil, kami, seluruh masyarakat tidak dipikirkan nya, lihatlah bang, mereka beraktivitas tepat dibelakang Sekolah MTS dan Kantor Desa, disamping suara menganggu anak-anak belajar, bisa-bisa runtuh Sekolah ini jika dibiarkan. " Sesak Tomas
Tomas juga membeberkan aktor-aktor penting dibalik bisnis ilegal yang dapat merusak ekosistem itu, " Kalau untuk Tambang Batu itu milik masyarakat tempatan berinisial DD, dan itu bukan Batu saja tetapi DD mendapatkan keuntungan ganda, batu dan Emas, karena disamping DD menyedot batu, DD juga memanfaatkan hasil saringan penyedot batu untuk mendapatkan Emas, dan Bos Emas itu miliki juluka Bujang Ame dari Japura. " Pungkas Tomas
Di akhir Tomas berharap agar Aparat Penegak Hukum (APH)dapat menindak tegas para pelaku Ilegal itu. Tomas juga menyampah jika Bujang Ame adalah pengepul emas terbesar di Inhu. Tak hanya di Danau Baru,Rengat Barat, kabarnya kecamatan Pasir penyu dan Kelayang juga masuk wilayah jajahan Bujang Ame
Berita Lainnya
Al Huda: Diam-diam Bisnis Waralaba Indomaret Berkedok Brand Lokal Telah Beroprasi di Inhil, DPMPTSP: Tak Beri Jawaban
4 Tahun 7 Bulan Jabat Sekda Inhil, Said Syarifuddin Tuliskan Pesan dan Kesan Ini Kepada Masyarakat Inhil
DP2KBP3A Bersama Forum Gendre dan Anak, Kunjungi Kediaman Bupati Inhil
BPS: IKRT di Riau Naik 0,40 Persen
Ketua Komunitas Pekanbaru Bertuah Dukungan Pemerintah Ajak Warga Patuhi 3M
Santani Laksanakan Upacara Kenegaraan HUT RI ke 75, Diikuti Petani hingga Tokoh Masyarakat
Jelang Menteri Luhut Binsar Pandjaitan ke Inhil, Merusak atau Menyelamatkan Ekosistem Mangrove?
Kadis DP3AP2KB Hadiri Kedatangan BPK RI. Dalam Rangka Persiapan Pemeriksaan Pendahuluan Upaya Pemda dalam Percepatan Penurunan Prevalensi Stunting
Bebaskan Sayuti Munte, Besok 9 Perguruan Tinggi 'Kepung' Kejati Riau
Nasib Masjid An-Nur Desa Air Tawar Kecamatan Kateman, Sangat Membutuhkan Dana Perbaikan
Ribut-Ribut Soal Ijazah Palsu Bupati Rohil, Aktivis Larshen Yunus: Sebaiknya Dipending Dulu, Ibu Kandung Beliau Lagi Sakit
Ciptakan Suasana Aman Bagi Jemaah, Personel Polsek Kuindra Laksanakan Shalat Subuh Berjamaah