• Tentang Kami
  • Redaksi
  • Info Iklan
  • Pedoman Media Siber
  • Disclaimer
  • Kontak Kami
  • Home
  • Opini
  • Pemerintah
    • Pemda Indragiri Hilir
    • Pemda Indragiri Hulu
    • Pemda Bengkalis
    • Pemda Kampar
    • Seputar Lampung
    • Seputar Kepri
    • Pemda Provins Riau
    • Peristiwa
    • Olahraga
    • Pemda Kuansing
    • Pemda Pelalawan
    • Pemda Siak
    • Pemda Dumai
    • Pemda Rokan Hilir
    • Pemko Pekanbaru
    • Pemda Rokan Hulu
    • Indragiri Hulu
    • Kuansing
    • Pelalawan
    • Siak
    • Bengkalis
    • Rokan Hilir
    • Rokan Hulu
    • Pekanbaru
    • Kampar
    • Seputar Jabodetabek
    • Seputar Jawab Barat
    • Seputar NTT
    • Seputar NTB
    • Kalimatan Timur
    • Kalimatan Selatan
    • Jambi
    • Pemda Kepulauan Meranti
    • Bintan
  • Riau
    • Meranti
    • Kuansing
    • Inhil
    • Inhu
    • Rohil
    • Rohul
    • Dumai
    • Bengkalis
    • Siak
    • Pelalawan
    • Kampar
    • Pekanbaru
    • Indragiri Hilir
    • Dumai
  • Nasional
    • Seputar Aceh
    • Seputar Sumut
    • Seputar Kepri
  • Parlemen
    • DPRD Riau
    • DPRD Pekanbaru
    • DPRD Kampar
    • DPRD Pelalawan
    • DPRD Kuansing
    • DPRD Inhu
    • DPRD Inhil
    • DPRD Dumai
    • DPRD Rohil
    • DPRD Rohul
    • DPRD Siak
    • DPRD Bengkalis
    • DPRD Meranti
    • DPR RI
    • DPRD Kepri
    • DPRD Tanjungpinang
    • Galery
  • Politik
  • Hukrim
    • Seputar Jawa Barat
  • Peristiwa
    • Seputar Sumbar
  • More
    • Olahraga
    • Internasional
    • Ekonomi
    • Kesehatan
    • BUALBUAL VIDEO
    • Pariwisata
    • Lingkungan
    • Entertaiment
    • Agama
    • Sosial
    • Metropolis
    • Teknologi
    • Kulinier
    • Otomotif
    • Advetorial
    • Pilihan Editor
    • Terpopuler
    • Galeri
    • Indeks
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Pedoman
  • Disclaimer
  • Kontak
Masukkan Kata Kunci atau ESC Untuk Keluar
  • #Pilihan
  • #Terpopuler
  • #Advertorial
  • #Galeri
  • Indeks
PILIHAN
Bantah Aniaya Anak, Ibu Kandung Atifa Angkat Bicara
04 November 2025
3 Atlet MMA Tanjungpinang Raih Mendali, Walikota Lis: Saya Bangga Atas Keberhasilan Tersebut
30 Oktober 2025
Mantan Karyawan PT Bening Toya Merasa Tertipu Dengan PT Puspandari
23 Oktober 2025
Selalu Mengelak, PT Puspandari Karya Terancam Dipolisikan
20 Oktober 2025
D'Sayur TPI Cabang Ke 3,Dorong Pertumbuhan Ekonomi Lokal
20 Oktober 2025

  • Home
  • Pemerintah
  • Pemda Provins Riau

5 Nama Calon Sekdaprov Riau yang Lolos Tahap Akhir, Siapa Pilihan Gubernur?

Redaksi

Selasa, 10 Juni 2025 17:11:41 WIB Dibaca : 931 Kali
Cetak


BUALBUAL.com - Proses seleksi Sekretaris Daerah Provinsi (Sekdaprov) Riau definitif memasuki tahap krusial. Gubernur Riau (Gubri), Abdul Wahid, masih menantikan hasil assessment dari Badan Kepegawaian Negara (BKN). Pansel telah menyerahkan hasil seleksi kepada BKN untuk diproses lebih lanjut, dengan estimasi hasil akhir akan keluar pada akhir bulan ini.

"Proses assessment Sekda sudah di tahap Pansel, sekarang di BKN," ujar Gubernur Abdul Wahid, Selasa (10/6).

Ia memperkirakan BKN membutuhkan waktu sekitar 10 hari, sehingga hasil kemungkinan selesai sekitar tanggal 20 Juni. Setelah itu, Pansel akan melaporkan kepada Gubernur dalam dua hingga tiga hari berikutnya, yang berarti hasil final diharapkan sudah ada sekitar tanggal 23 atau 25 Juni.

Gubernur Abdul Wahid menjelaskan bahwa Pansel bertanggung jawab untuk menentukan tiga nama calon Sekdaprov Riau yang akan diserahkan kepada BKN, sebelum akhirnya disetujui oleh Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri). Hingga saat ini, Gubernur mengaku belum menerima laporan mengenai nama-nama yang telah diajukan oleh Pansel.

"Tiga nama belum ada saya terima, masih belum ada perubahan dan belum ada melapor ke saya, nanti mereka laporkan setelah hasil Pansel dari BKN," jelasnya.

Mengenai kriteria calon Sekdaprov definitif yang diinginkan, Abdul Wahid menegaskan akan mempelajari rekam jejak setiap calon. Ia secara khusus menekankan pentingnya kemampuan leadership untuk menata dan mengelola sistem pemerintahan.

"Kriteria punya rekam jejak yang baik, punya pengalaman yang bagus, punya integritas, mampu bekerja maksimal, mengerti dengan persoalan," tegas Abdul Wahid.

Terkait aspirasi masyarakat Riau yang menginginkan Sekda dari pejabat Pemprov Riau yang lebih berpengalaman, Gubernur Wahid menyatakan akan mempertimbangkan masukan tersebut.

"Pasti menjadi bahan pertimbangan kita, semua masukan bagus tapi yang paling penting, saya ingin Sekda itu punya kemampuan leadership menata dan mengelola sistem pemerintahan yang ada," ujarnya.

Dengan proses yang ketat dan transparan ini, Gubernur Abdul Wahid berharap dapat memilih Sekdaprov Riau yang tidak hanya memiliki kompetensi administratif, tetapi juga seorang pemimpin yang mampu membawa birokrasi Riau menuju tata kelola pemerintahan yang lebih baik dan efektif.

Untuk diketahui, Pansel telah melaksanakan berbagai tahapan seleksi, mulai dari administrasi, penulisan makalah, wawancara, hingga seleksi manajerial dan sosial kultur di BKN. Dari 10 calon yang mengikuti proses assessment, lima di antaranya telah dinyatakan lolos untuk mengikuti seleksi manajerial dan sosial kultur di BKN.

Daftar Calon yang Lolos

Lima pejabat yang lolos sebagai calon Sekdaprov Riau tersebut adalah:

1. Erisman Yahya (Kadispora Riau, Plt Kadisdik Riau, dan mantan Pj Bupati Inhil).

2. Syahrial Abdi (Kepala Dinas Perkebunan, mantan Pj Bupati Bengkalis dan Kampar). 

3. Taufik OH (mantan Pj Sekdaprov Riau)

4. Jafrinaldi (Kepala Bappeda Kuansing)

5. Yusfa Hendri (Asisten Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat Pemkot Batam).


 Editor : Ucu


Berita Lainnya

Warga Babussalam Usul Perbaikan Parit Dan Bantuan Pertanian

Gubernur Hadiri Wisuda Sarjana ke-XVII dan Diesnatalis UMRAH ke-XIV

Pemkab Inhu Gelar Rakor Launching DRPPA dan Persiapan Penyambutan Menteri

PUSLATDA POBSI Cabang Olahraga yang Pertama Kali Dikunjungi Wagub Jabar

KPUD Lampung Utara Sosialisasikan Peraturan No 6 Tahun 2023 Tentang Daerah Pemilih dan Alokasi Kursi DPRD

Bupati Lampung Utara Hadiri Pelantikan PC NU di Ponpes Al Mubarok

Kunjungi Posyandu Mawar, Tri Tito Karnavian Resmikan Dapur Sehat dan Posyandu Remaja

Dinsos Pastikan 253.000 KK di Riau Sudah Terima Bansos Pusat

Kajati Riau Terima Kunjungan Kerja Sekaligus Silaturahmi Pimpinan PT. Pertamina Hulu Rokan Wilayah Kerja Rokan

Wabup Bengkalis Bagus Santoso, Ziarah Makam H Abdullah Nur, Pejuang 1945 yang Gigih Melawan Belanda dan Jepang

ABPEDNas Cabang Purwakarta Resmi Dikukuhkan

Bupati Mesuji Panen Raya Padi di Desa Sungai Badak

Terkini +INDEKS

Satres Narkoba Polres Inhu Ciduk Pelaku yang Jadikan Kebun Sawit Tempat Transaksi

12 November 2025
Kunjungi Desa Terpencil diInhu, Anggota DPRD Riau Dodi Nofeldi Laksanakan Reses Tahap I 2025
12 November 2025
Meluruskan Informasi Publik: PT. Oscar Investama Jalankan Prosedur HGU Secara Legal dan Transparan
12 November 2025
Camat Riki Rihardi, Serahkan Piala Juara Umum Diraih Kelurahan Pematang Pudu
12 November 2025
Kuansing Berbangga! Ramlis S.Kom Masuk Nominasi Popular Video of the Year TikTok Awards
11 November 2025
Legislator Riau Andi Darma Taufik Tegas! HGU PT Oscar Harus Dibatalkan
11 November 2025
Kepemimpinan Humanis, Integritas Tinggi: Bambang Heripurwanto Resmi Jabat Kajari Abdya
11 November 2025
Saya Bersumpah! TA: Gubri Abdul Wahid Bantah Tuduhan Pemerasan oleh KPK
11 November 2025
Sekdaprov Riau Buka Konsultasi Publik RIP-KH: Perkuat Komitmen Pembangunan Rendah Karbon
11 November 2025
Reses Syaiful Ardi, Warga Tegal Sari Ujung Minta PLN Tambah Daya Arus Listrik
11 November 2025

TERPOPULER +INDEKS
  • 1 Camat Riki Rihardi, Serahkan Piala Juara Umum Diraih Kelurahan Pematang Pudu
  • 2 Legislator Riau Andi Darma Taufik Tegas! HGU PT Oscar Harus Dibatalkan
  • 3 Saya Bersumpah! TA: Gubri Abdul Wahid Bantah Tuduhan Pemerasan oleh KPK
  • 4 Mengukir Prestasi Kembali! Best Goalkeeper Dibawa Pulang Kampar Junior FA
  • 5 Bertopengkan PMI 16 Calon TKI Ilegal Tujuan Malaysia Jadi Korban, Pelaku di Amankan Tim Polres Bengkalis
  • 6 Mafirion: Jangan Berhenti di Pelaku, Bongkar Jaringan Penculik Bilqis Sampai ke Akar!
  • 7 Bupati Herman Ajak Jaga Semangat Perjuangan dengan Bekerja Lebih Keras dan Melayani Lebih Tulus
  • 8 Dari Konsensus ke Transformasi: Tongkat Estafet dan Tiga Mantra Keabadian Partai Golkar Riau
Ikuti kami di:
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Info Iklan
  • Pedoman Media Siber
  • Disclaimer
  • Kontak Kami
Bualbual.com ©2020 | All Rights Reserved By Delapan Media