Antisipasi Virus Covid-19
Bupati Inhil Imbau ASN dan Warga untuk Sementara Waktu Tidak Berpergian ke Pekanbaru
.jpeg)
BUALBUAL.com - Bupati Indragiri Hilir (Inhi) melalui Juru bicara Covid-19 Inhil Trio Beni Putra mengatakan, Pekanbaru sudah menetapkan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) oleh Kementerian Kesehatan dan karena masuk dalam zona merah. Artinya ini ada pengawalan ketat terhadap warga Pekanbaru lantaran penularan bukan lagi oleh pendatang, tapi sudah ditemukan kasus penularan antar-warga setempat.
Oleh karena itu orang yang keluar dari Pekanbaru ditetapkan sebagai ODP dan harus diisolasi. Bupati Inhil melalui Jubir Covid-19 Inhil Trio Beni Putra mengimbau kepada ASN dan warga Inhil yang ke Pekanbaru yang tidak betul-betul punya kepentingan untuk tidak usah pergi ke Pekanbaru. Pihaknya juga membuat surat kepada pegawai negeri sipil (PNS) agar tidak ke ibu kota provinsi itu.
"Hal ini Disampaikan langsung oleh Juru bicara covid-19 Inhil Trio Beni Putra, Bupati minta ASN tidak melakukan perjalanan dinas selain kepentingan covid-19, Begitu juga dengan Warga untuk menahan diri sementara waktu tidak berpergian ke pekanbaru Rabu 15/04/2020.
Untuk pembatasan aktifitas warga, Trio Beni Putra mengatakan tetap berlaku sesuai dengan imbauan pemerintah kabupaten Indragiri Hilir sebelumnya.
Reporter: Ucu
Berita Lainnya
Tradisi Pedang Pora dan Tepung Tawar Warnai Penyambutan Kapolres Rohul Baru
Wawako Tanjungpinang Resmikan Kantor Berita Datakepri
Pengurus DPP Perppat Bentan Silaturahmi dengan Wabup Bintan
Pastikan Program Pendidikan Berjalan Optimal, PJ Bupati Herman Sambangi Disdik
Positif COVID-19 Kedua, Gubri Jalani Isoman di Rumah Begini Kondisinya Sekarang
Bupati Serahkan 2.593 Sertifikat untuk Masyarakat dari Program Tora dan Lintor BPN Rohul
Wakil Bupati Way Kanan Resmikan Pasar Tradisional Bhakti Negara
Antisipasi Lonjakan Pasien Covid-19, Bupati HM Wardan Pinta Pihak Swasta Sediakan Ruang Isolasi
Musrenbang Kecamatan, Pemkab Kampar Berkomitmen Membangun Kampar Sesuai Dengan Visi Misi Dalam RPJMD
Wabup Inhil H. Syamsuddin Uti Buka Festival Sains 2021 di Universitas Islam Indragiri
Gubri Syamsuar Putuskan PSBB Tidak Diperpanjang
Tim Gabungan Pemkab Lampura Mencari Solusi dengan Pemilik Gedung Wan Ajo yang Akan Dirobohkan