Satu Masih Buron, Pembunuh Pengusaha Rental Mobil di Riau Menyerahkan Diri ke Polisi

BUALBUAL.com - Satu pelaku pembunuhan pengusaha rental mobil M Alhadar berinisial DD menyerahkan diri ke Polsek Langkat, Sumatera Utara, Jumat (2/10/2020).
Pembunuhan sadis tersebut terjadi di Siak, Riau. Korban M Alhadar dibunuh oleh empat pelaku di sebuah rumah yang berada Dusun Sekar Mayang, Kampung Pinang Sebatang, Kecamatan Tualang, Kabupaten Siak.
Mayat M Alhadar dibuang oleh keempat pelaku di lubang sumur dan ditemukan oleh warga Senin (21/9/2020). Dua pelaku sudah berhasil dibekuk Polda Riau.
Kabid Humas Polda Riau Kombes Pol Sunarto mengatakan, kini tersisa satu pelaku yang masih melarikan diri.
"Satu pelaku berinisial DD sudah menyerahkan diri kemarin. Tim Jatanras Polda Riau kini sedang menjemput pelaku ke Polsek Langkat, Sumatera Utara," ucap Sunarto, Sabtu (3/10/2020).
Pelaku berinisal IR masih dalam Daftar Pencarian Orang (DPO).
"Tim Polda Riau terus memburu pelaku yang berinisial IR ini," pungkasnya.
Berita Lainnya
Jelang Pelantikan, IKA UIN Suska Riau, Panitia Gelar Kegiatan Lomba Lagu Melayu
Tahun 2021, Kemenag Tiadakan Ujian Akhir Madrasah Berstandar Nasional
Massa AMMKBB Demo Gubri, Terkait Penunjukan PLT Bupati Bengkalis
Sukseskan HUT PGRI Ke -77 Dan HGN, Panitia Pelaksana Gandeng Awak Media
Terpilih Secara Aklamasi, Wanhar Menjadi Ketua IKA UNRI Inhil
Kadisdik Hj Kholijah, Hadiri Rapat Koordinasi Forum Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Kabupaten Bengkalis
Kadisdik Kholijah Hadiri Tabligh Akbar Milenial di Masjid Arafah Duri
Dosen Fakultas kehutanan Unilak Beri Pelatihan Pengelolaan Desa Wisata Buluh China Kampar
Banggakan Rohil, Rama Abelia Al-wahayun Raih Juara The Best Acting Tingkat Nasional
Sebanyak 7.931 Peserta Lulus Guru Penggerak Angkatan 5 dan Siap Jadi Kepala Sekolah
Baru Dibuka 2 Juli 2024 : Jalur Bosda Afirmasi SMA dan SMK Swasta Banyak Peminat di Riau
Kadisdikpora Rohul Membantah Tarik Meubelair SD Desa Sengketa Rohul- Kampar