Mahasiswa UIR Nyatakan Siap Sambut dan Mengawal Kedatangan HRS ke Di Tanah Melayu Riau

BUALBUAL.com - Badan Eksekutif Mahasiswa Universitas Islam Riau (BEM UIR) siap mengkawal kedatangan Imam Besar Front Pembela Islam (FPI) Habib Rizieq Sihab bila berkunjung ke Riau.
Sebelumnya, Senin (23/11/2020) sejumlah aksi masa mendeklarasikan penolakan kedatangan Imam Besar (IB) Habib Rizieq Sihab ke Riau di depan kantor Gubernur Riau karena dianggap dapat memicu perpecahan.
Karena banyaknya polemik yang terjadi di Indonesia atas kedatangan IB Habib Rizieq Sihab, terutama terjadinya pro dengan renacana kedatangan dan tak sedikit pula yang menolak atas kedatangannya.
Maka sebagai Badan Eksekutif Mahasiswa Universitas Islam Riau siap mengkawal kedatangan Imam Besar Front Islam (FPI) Habib Rizieq Sihab di Riau , mahasiswa ini berharap dengan kedatangannya HRS ke Riau ini memberikan dampak yang positif bagi masyarakat dan mahasiswa.
"Kami atas nama BEM UIR siap mengawal kapanpun Imam Besar Habib Rizieq Sihab datang ke Riau, Semoga HRS hadir ke Riau membawa berkah untuk masyarakat Riau terutama untuk masyarakat muslim di Riau,"ujar Presiden Mahasiswa UIR Noviyanto.
Pihaknya tentu menginginkan kedamaian dan tidak ada kerusuhan yang terjadi di daerah Riau sebagai upaya menciptakan kondusifitas itu, maka pihaknya harus turun.
"Maka kami selaku mahasiswa Universitas Islam Riau bersedia untuk mengkawal kedatangan Imam Besar Habib Rizieq dan menyambut beliau di tanah Melayu,"ujarnya.
Sebelumnya sejumlah ormas melakukan aksi unjuk rasa di depan kantor Gubernur menolak rencana kedatangan HRS tersebut, di lain pihak Front Pembela Islam dan sejumlah masyarakat menyambut baik rencana kedatangan HRS tersebut.
Artikel ini sebelumnya sudah di terbitkan oleh tribunpekanbaru.com yang berjudul: https://pekanbaru.tribunnews.com/2020/11/25/mahasiswa-universitas-islam-riau-nyatakan-siap-kawal-kedatangan-habib-rizieq-shihab-ke-riau
Berita Lainnya
Hipemarohi Pekanbaru, Gelar Aksi Terhadap Mafia Perusak Jalan
12 Aset Penunggak Pajak di Riau Disita Kanwil DJP
Penyerahan Secara Simbolus Peralatan Menjahit dari Kemenaker Ri, Diwakili oleh DISNAKER Riau kepada PW FATAYAT NU Riau
Konflik Gajah dan Warga di Inhil, Ini kata BBKSDA Riau
Kolam Limbah PKS SIPP Jalan Rangau Jebol Mengalir Ke Sungai Rangau, Ikan Ikan Terapung
Hari Tani Nasional, DPP APPI dan BUMP Korwil Riau Desak Pemerintah Lebih Serius Laksanakan UU Perlindungan Petani
Bantu Masyarakat Desa Kuala Selat Sambu Group Turunkan Alat Berat Untuk Bangun Tanggul Sepanjang 8 Km
BMKG: Hari Ini Terpantau Ada 30 Hotspot di Riau
KNPI Riau Mintak KLHK RI Turun Ke Kampar, Cek Dugaan Praktek Haram Kejahatan Lingkungan Hidup di Kawasan TNTN
Kapolda Riau Padamkan Karhutla di Perbatasan Dumai-Bengkalis
12 Aset Penunggak Pajak di Riau Disita Kanwil DJP
Bebaskan Sayuti Munte, Besok 9 Perguruan Tinggi 'Kepung' Kejati Riau